Berapa lama waktu yang dibutuhkan proses pengukusan garang asem ikan?

Berikut ini adalah pertanyaan dari mochamadsaKi pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Berapa lama waktu yang dibutuhkan proses pengukusan garang asem ikan? Mengapa

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

ikan garang asem harus di kukus selama 1 jam dengan api sedang.

Penjelasan:

Garang asem merupakan salah satu makanan tradisional yang berasal dari Jawa Tengah. Makanan ini cukup digemari oleh banyak orang, sebab memiliki cita rasa yang nikmat. Garang asem akan didominasi rasa gurih dan asam yang segar. Jika ditambah dengan irisan cabai, garang asam akan terasa semakin menggugah selera dengan tambahan rasa pedasnya.

Biasanya garang asem menggunakan daun pisang dan olahan ayam sebagai bahan utama. Tapi jika ingin memadukan bahan lain, kamu bisa mengganti ayam dengan ikan maupun daging sapi. Selain itu, ada pula garang asem yang menggunakan santan dan ada pula garang asem bening tanpa santan.

Makanan ini sangat cocok dihidangkan dalam berbagai kesempatan. Bisa sebagai pendamping nasi untuk makan sehari-hari, atau bisa juga sebagai makanan untuk menjamu tamu.

Tak perlu membeli, kamu bisa membuat garang asem sendiri lho. Bahan yang perlu disiapkan sangat mudah dijumpai dan cukup sederhana. Kamu juga bisa berkreasi sesuai selera.

jadi garang asem di kukus karna memang dari tradisi masakannya dan di samping itu makannya sehat untuk di konsumsi

SELAMAT BELAJAR..

SEMOGA MEMBANTU.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Dragfox dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 08 Jul 21