Berikut ini adalah pertanyaan dari shafira4346 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Termasuk motif transaksi
Penjelasan:
JM Keynes mengemukakan bahwa motif seseorang memegang atau menyimpan uang tunai karena 3 hal, yaitu
1. Motif transaksi; memudahkan manusia untuk memenuhi kebutuhan hidupnya ( jual beli memakai uang)
2. Motif berjaga jaga; manusia memegang uang untuk kebutuhan diluar prediksinya/ perencanaan, misalnya biaya berobat ketika sakit
3. Motif spekulasi; manusia menyimpan uangnya dalam bentuk alternatif lain contohnya saham atau obligasi
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh agungkrishna79 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Fri, 09 Jul 21