Wilson seorang turis amerika berkunjung ke indonesia dengan membawa AS

Berikut ini adalah pertanyaan dari syithoh7213 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Wilson seorang turis amerika berkunjung ke indonesia dengan membawa AS (us$) 62.500 dan langsung ditukarkan ke mata uang rupiah. Kurs yang berlaku waktu itu untuk satu dolar AS (US$) adalah: beli Rp.13.275,00 jual Rp.13.450,00 selama di indonesia ia membelanjakan uangnya sejumlah Rp.597.075.000,00. Sisa uangnya kemudian ditukarkan kembali menjadi uang dolar AS (US$). Berapakah sisa uangnya dalam bentuk US$ jika kurs di bank devisa menunjukkan: beli Rp.13.395,00 jual Rp.13.490,00​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Diketahui :

Uang yang dibawa : US $ 62.500,00

Kurs Beli : Rp. 13.275,00

Jawab

Langkah pertama kita perlu mengetahui berapa mata uang rupiah yang didapatkan Wilson

Ditukarkan menjadi uang rupiah = $62.500,00 X Rp.13.275,00 = Rp.829.687.500,00

Dibelanjakan = Rp. 829.687.500,00 - Rp. 597.075.000,00 = Rp. 232.612.500,00

Berarti Sisa uang dalam bentuk Rupiah tersisa = Rp. 232.612.500,00

Diminta dalam bentuk US $. diketahui kurs jual dibank devisa adalah Rp. 13.490,00

Maka, Dalam Bentuk Dollar = Rp. 232.612.500,00 : Rp. 13.490,00 = US $ 17.243,32

Jadi Sisa uang Wilson adalah US $ 17.243,32

CMIIW, SEMOGA BENAR YA :) , TETAP SEMANGAT BELAJAR

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Lukhetleraldo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Jul 21