Berikut ini adalah pertanyaan dari adhistawidya99701 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Penjelasan:
Pemerintah sebaiknya memberikan pelatihan kepada para tenaga kerja serta para pelaku usaha, agar mampu untuk beradaptasi dan mengoperasikan mesin mesin canggih tersebut. Pemerintah menjadikan pelatihan vokasi untuk kebijakan strategis sebagai salah satu antisipasi dampak pengangguran akibat digitalisasi dan otomatisasi teknologi. Kebijakan strategis tersebut harus melibatkan pengusaha dan pekerja. Dengan adanya digitalisasi ini, banyak muncul lapangan pekerjaan baru seperti influencer, pekerja sosial dll, hal itu seharusnya juga dikembangkan oleh pemerintah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aanmustaqim1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 22 Feb 22