Hal terakhir yang dapat dijadikan bahan pertimbangan dalam penentuan skala

Berikut ini adalah pertanyaan dari Kotatanpamalam pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Hal terakhir yang dapat dijadikan bahan pertimbangan dalam penentuan skala prioritas adalah....A.Tingkat Urgensi
B.Kemampuan Diri
C.Kesempatan Yang Dimiliki
D.Pertimbangan Masa Lalu
E.Pertimbangan Masa Depan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

B.Kemampuan Diri

Penjelasan:

Hal terakhir yang bisa menjadi bahan pertimbangan dalam penentuan skala prioritas adalah sifat manusia yang mempunyai banyak keinginan dan selalu merasa tidak puas. Ketika terjadi hambatan karena keterbatasan kemampuan, baik dari segi ekonomi maupun yang lain, maka perlu dipertimbangkan berdasarkan kemampuan yang dimiliki, baik dari segi materi maupun non materi agar pilihan yang diambil bisa tepat sesuai kemampuan.

#JADIKANYANGTERBAIK

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh HerodionYosafat dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 06 Jan 22