2. Jelaskan pokok-pokok masalah yang diteliti dalam ilmu sosial dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari renotiago76 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

2. Jelaskan pokok-pokok masalah yang diteliti dalam ilmu sosial dan ragam pendekatan dalam penelitian!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pokok-pokok masalah yang diteliti dalam ilmu sosial Mengetahui tingkah laku manusia sebagai mahluk sosial dan faktor pendukungnya . Ragam pendekatan dalam penelitian

  • Wawancara
  • Pengamatan
  • Studi kasus
  • Survei

PEMBAHASAN

Penelitian ilmu sosial adalah Penelitian yang bertujuan untuk meneliti bidang sosial dengan menggunakan metode ilmiah. Tujuan penelitian ilmu sosialadalah

  • Mencari tahu peristiwa sosial yang terjadi dilingkungan masyarakat.
  • Menemukan masalah
  • Mengembangkan fakta-fakta
  • Menguji suatu kebenaran

Prinsip penelitian ilmu sosial adalah kritis, Analitis, Empiris, objektif dan sistematis. Untuk meneliti. Ragam pendekatan dalam penelitian ilmu sosial misalnya dengan Wawancara Pengamatan Studi kasus Survei.

Pelajari lebih lanjut

Penelitian ilmu sosial yomemimo.com/tugas/35168875

#BelajarBersamaBrainly#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ayliyacute dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 31 Jul 22