Berikut ini adalah pertanyaan dari MakrufRahmatul7553 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
PPh pasal 22 adalah PPh yang dibayarkan oleh Wajib Pajak yang melakukan kegiatan impor. Wajib Pajak yang memiliki angka pengenal impor (API) dikenakan tarif PPh pasal 22 sebesar 2,5% dari Nilai Impor, sedangkan wajib pajak yang tidak memiliki angka pengenal impor (API) dikenakan tarif PPh Pasal 22 sebesar 7,5%.
Penjelasan dengan langkah langkah :
Berdasarkan soal, bahwa PPh Pasal 22 yang dibayar oleh PT Rucita adalah Rp 96.520.950
Diketahui :
Cost = $95.000
Insurance = 1,5% x $95.000 = $ 1.425
Freight = 5% x $95.000 = $ 4.750
Total CIF (cost, insurance, freight) dalam $ = $101.175
Bea Masuk = 1%
Bea Masuk Tambahan = 5%
Ditanya :
Berapakah PPh Pasal 22 yang dibayar oleh PT Rucita ??
Jawab :
Cost = $95.000
Insurance = 1,5% x $95.000 = $ 1.425
Freight = 5% x $95.000 = $ 4.750
Total CIF (cost, insurance, freight) dalam $ = $101.175
Total CIF (cost, insurance, freight) dalam Rp = Rp 12.000 (kurs) x 101.175
= Rp 1.214.100.000
Bea masuk = 1% x Rp 1.214.100.000 = Rp 12.141.000
Bea masuk tambahan = 5% x Rp 1.214.100.000 = Rp 60.705.000
Nilai Impor = Rp 1.214.100.000 + Rp 12.141.000 + Rp 60.705.000
= Rp 1.286.946.000
Disebabkan PT Rucita merupakan Wajib Pajak non-API maka tarif PPh Pasal 22 yang berlaku adalah 7,5%. Sehingga, perhitungan PPh pasal 22 sebagai berikut :
= 7,5% x Nilai Impor
= 7,5% x Rp 1.286.946.000
= Rp 96.520.950
Kesimpulan
PPh pasal 22 yang harus dibayar PT Rucita selaku Wajib Pajak non-API adalah Rp 96.520.950
Pelajari lebih lanjut mengenai materi perhitungan pajak impor pada
#BelajarBersamaBrainly #SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh equivocactor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 21 Aug 22