5. Uraikan ukuran yang digunakan dalam menyusun Daftar Urut Kepangkatan

Berikut ini adalah pertanyaan dari hasansubakti817 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

5. Uraikan ukuran yang digunakan dalam menyusun Daftar Urut Kepangkatan (DUK) dan bagaimana bilaada keberatan terhadap DUK!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ukuran yang digunakan dalam menyusun Daftar Urut Kepangkatan (DUK) antara lain :

  • Pangakat
  • Jabatan dalam pekerjaan
  • Lamanya kerja atau masa kerja
  • Latihan saat jabatan
  • Pendidikan
  • Usia

Bila ada yang keberatan terhadap DUK maka dapat dilakukan beberapa hal seperti :

  • Mengajukan keberatan yang tertulis dan diserahkan kepada pejabat DUK tersebut melalui hirarki.
  • Keberatan hanya bisa diajukan dalam jangka waktu 30hari seteleh diumumkannya DUK.
  • Apabila keberatan tersebut memiliki dasar2 yang kuat, maka Pejabat Pembuat DUK akan menetapkan Perubahan no. urut dalam DUK sebagaimana mestinya.
  • Keberatan harus sudah diajukan dalam waktu 14 hari sejak ia menerima penolakan atas keberatanya tersebut.

Pembahasan:

Daftar Urut Kepangkatan atau biasa disebut dengan DUK merupakan hal yang penting dalam kepegawaian. Hal tersebut karena DUK dibuat Dalam rangka menjamin objektifitas dalam pekerjaan pegawai negeri sipil atau juga PNS berdasarkan dengan sistem karir dan juga sistem prestasi kerja.

Dengan dibuatkan DUK yang dikenal sebagai Daftar Urut Kepangkatan Pegawai negeri sipil. DUK juga memiliki fungsi salah satunya sebagai salah satu bahan dalam melaksanakan pembinaan karier PNS yang disesuaikan berdasarkan sistem karier dan juga sistem prestasi kerja.

Pelajari lebih lanjut

LAndasan hukum pembuatan DUK

yomemimo.com/tugas/28751204

#Belajarbersamabrainly#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 14 Aug 22