Berikut ini adalah pertanyaan dari rio1670 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
B. Rp 65.000,-
C. Rp 60.500,-
D. Rp 50.500,-
E. Rp 29.000,-
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
BIAYA HPP 10 KAOS SABLON:
Biaya Bahan:
- Kaos Polos: 35.000 x 10 = 350.000
- Cat Sablon: 5.500 x 10 = 55.000
Biaya Pekerja
- 2 orang: 10.000/orang x 2 orang x 10 jam = 200.000
TOTAL BIAYA HPP 10 KAOS: 605.000
Biaya hpp 1 kaos sablon: 605.000/10 = 60.500
Penjelasan:
Harga pokok penjualan (HPP) atau Cost of Goods Sold (COGS) adalah biaya langsung untuk memperoleh produk atau layanan yang dijual. Biaya yang dipertimbangkan saat menghitung COGS termasuk bahan baku, tenaga kerja langsung, dan biaya overhead.
Singkatnya, ini adalah total biaya proses yang dikeluarkan perusahaan untuk memproduksi atau mendapatkan barang atau jasa yang dijual kepada pelanggan selama periode waktu tertentu. Tujuan penentuan harga pokok penjualan adalah untuk menentukan besarnya biaya yang terkait dengan produksi barang dan jasa.
Pelajari lebih lanjut materi tentang harga pokok penjua:
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 15 Jun 22