jelaskan tahapan tahapan pengembangan produk ​

Berikut ini adalah pertanyaan dari pujiwati619 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan tahapan tahapan pengembangan produk ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pencarian Ide Produk.

menyaring ide produk.

analisis bisnis.

pengembangan produk.

uji coba pemasaran.

Komersialisasi Produk Baru.

Penjelasan:

Pencarian Ide Produk adalah sebuah kegiatan dimana seseorang mengkaji sebuah data dimana produk tersebut akan ia bangun nantinya.

penyaringan ide adalah tahap kedua dari proses pengembangan produk baru. Tahap ini terdiri dari proses seleksi ide-ide produk baru untuk menemukan yang terbaik dan membuang yang tidak layak sesegera mungkin.

analisis produk adalah pengujian produk dengan melihat beberapa aspek sebagai indikator yang harus ada pada suatu produk.

Pengembangan produk adalah strategi dan proses yang dilakukan oleh perusahaan dalam mengembangkan produk, memperbaiki produk lama atau memperbanyak kegunaan produk ke segmen pasar yang ada dengan asumsi pelanggan menginginkan unsur-unsur baru mengenai produk.

uji coba pemasaran adalah sebuah kawasan untuk menguji kelarisan dari sebuah produk atau jasa di pasar massa sebelum merambah ke skala yang lebih besar.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh akuaja5626 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 24 May 22