Jika P = Rp. 10.000, Q = 5.000 unit, MC

Berikut ini adalah pertanyaan dari sovaariskakim pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jika P = Rp. 10.000, Q = 5.000 unit, MC = Rp. 4.000 dan elastisitas harga – 1,25, hitunglah P yang memaksimumkan laba dan P yang memaksimumkan TR​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

1. Untuk P Rp. 10.000 akan mencapai maksimum laba sebesar Rp. 30.000.000 atau profit maksimum sebesar Rp. 30.000.000

2. TR maksimum tercapai jika jumlah outputnya 5.000 unit dan harga jual perunit Rp. 10.000.

Penjelasan:

Harga maksimum laba adalah harga maksimum per unit yang bersedia konsumen bayar untuk tingkat output yang memaksimalkan laba.

Diketahui :

P = Rp. 10.000,

Q = 5.000 unit,

MC = AC = Rp. 4.000

Elastisitas harga – 1,25

Ditanya : P yang memaksimumkan laba dan P yang memaksimumkan TR?

Jawab :

a. P untuk maksimumkan laba atau disebut dengan profit maksimum

Profit maksimum = TR - TC

karena pada soal belum diketahui berapa TC nya, maka dicari terlebih dahulu dengan cara :

MC = TC/Q

Rp. 4.000 = TC/ 5.000

Rp. 4.000 × 5.000 = TC

TC = Rp. 20.000.000

Lalu kita menghitung nilai TR nya :

TR = P × Q

TR = Rp. 10.000 × 5.000

TR = Rp. 50.000.000

Profit maksimum = TR - TC

Profit maksimum = Rp. 50.000.000 - Rp. 20.000.000

Profit maksimum = Rp. 30.000.000

atau bisa juga dicari menggunakan cara lain yaitu:

π = Q(P - AC)

π = 5.000(Rp. 10.000 - Rp. 4.000)

π = 5.000(Rp. 6.000)

π = Rp. 30.000.000

Maka, untuk P Rp. 10.000 akan mencapai maksimum laba sebesar Rp. 30.000.000 atau profit maksimum sebesar Rp. 30.000.000  

b. TR maksimum tercapai pada saat MR = 0

Q = 5.000 unit dan P = Rp. 10.000

TR = P × Q

TR = P(5.000)

TR = Rp. 50.000.000

Jadi, TR maksimum tercapai jika jumlah outputnya 5.000 unit dan harga jual perunit Rp. 10.000 .

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang materi laba maksimum pada

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 06 Jul 22