9. Belanja pemerintah daerah berupa pembelian mobil dinas, pendirian BUMD

Berikut ini adalah pertanyaan dari astrisiska86 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

9. Belanja pemerintah daerah berupa pembelian mobil dinas, pendirian BUMD baru, pembuatan saluran irigasi bagi masyarakat, penambahan ruas jalan kabupaten merupakan komponen dari....​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Belanja pemerintah daerah seperti pembelian mobil dinas, pendirian BUMD baru, pembuatan saluran irigasi untuk masyarakat, dan penambahan ruas jalan kabupaten merupakan komponen dari Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD). Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) merupakan salah satu ke dalam sistem keuangan yang ada di Indonesia.

Pembahasan

Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) adalah rencana keuangan pemerintah daerah selama satu tahun yang diputuskan oleh peraturan daerah. APBD bisa dijadikan untuk media komunikasi pemerintah daerah dengan masyarakatnya berkaitan dengan prioritas pengalokasian yang dilaksanakan oleh pemerintah daerah setelah berkoordinasi dengan pihak legislatif, DPRD.

APBD terdiri dari tiga komponen utama yaitu pendapatan daerah, belanja daerah, dan pembiayaan daerah. Komponen belanja daerah adalah perwujudan pemerintah daerah dalam mengeluarkan uangnya untuk pelayanan publik.

Pelajari lebih lanjut:

Materi tentang dampak  APBD untuk daerah otonom baru terhadap  APBD provinsi dan APBN yomemimo.com/tugas/10539439

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 14 Sep 22