4. Buatlah contoh analisis dari hasil layanan informasi tentang cara

Berikut ini adalah pertanyaan dari izzatulhosea03 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

4. Buatlah contoh analisis dari hasil layanan informasi tentang cara belajar yang baik yang telah Andalakukan!

4. Buatlah contoh analisis dari hasil layanan informasi tentang cara belajar yang baik yang telah Anda
lakukan!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Contoh analisis dari hasil layanan informasi tentang cara belajar yang baik yang telah Anda lakukan adalah dengan menggunakan program LMS. Dengan ini akan dapat terlihatprogres pembelajarandengan sebuah tenggat waktu yang ditentukan. Serta dengan adanya nilai quiz yang dilihat menggunakan grafik.

Pembahasan

Pembelajaran efektif dapat diartikan sebagai pembelajaran yang berhasil mencapai tujuan belajar siswa yang diharapkan oleh guru. Model Pembelajaran yang Efektif Langkah-langkah khusus yang dilakukan guru untuk membuat pembelajaran menjadi efektif adalah: Guru harus menilai metode, strategi pembelajaran, dan ketahanan pembelajaran. keterlibatan penuh, perhatian siswa, lingkungan belajar menarik, antusias, senang dan sangat fokus Pembelajaran sebagai suatu sistem tergantung pada pengaturan antara siswa dan pendidik dalam lingkungan belajar tertentu. Ini adalah proses interaktif dan umpan balik terjadi antara dua pihak.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang cara belajar yang baik: yomemimo.com/tugas/562359

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh grahatama dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 29 Jan 23