5 perbedaan negara Indonesia dengan ethiopia​

Berikut ini adalah pertanyaan dari andikat671 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

5 perbedaan negara Indonesia dengan ethiopia​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Perbedaan negara Indonesia dengan Ethiopia adalah bisa dilihat dari letaknya, yaitu Indonesia berada pada Benua Asia sedangkan Ethiopia pada benua Afrika, Negara Indonesia pernah dijajah oleh Belanda dan Jepang sedangkan Ethiopia tidak pernah dijajah, Indonesia merupakan salah satu negara berkembang sedangkan Ethiopia adalah negara miskin, pembagian waktu Indonesia adalah GMT +7 sedangkan Ethiopia pada GMT +3, Indonesia adalah negara dengan musim hujan dan panas sedangkan Ethiopia sering dilanda kekeringan.

Pembahasan:

Terdapat beberapa perbedaan antara negara Indonesia dengan Ethiopia, yaitu:

  1. Indonesia berada pada Benua Asia Tenggara yang letaknya berada di antara benua Asia dan benua Australia. Sedangkan Ethiopia terletak pada benua Afrika Timur
  2. Negara Indonesia pernah dijajah oleh Belanda selama 3,5 abad dan Jepang selama 3,5 tahun sedangkan Ethiopia tidak pernah dijajah oleh negara manapun
  3. Indonesia merupakan salah satu negara berkembang sedangkan Ethiopia adalah negara miskin yang sedang berusaha bangkit dan berkembang dari krisis ekonominya
  4. Pembagian waktu Indonesia sesuai dengan zonasi adalah GMT +7 sedangkan Ethiopia pada GMT +3, yaitu terdapat perbedaan waktu selama 4 jam
  5. Indonesia adalah negara dengan musim hujan dan panas sedangkan Ethiopia sering dilanda kekeringan. Pada Ethiopia, pemerintahan di negaranya sedang berjuang untuk melawan kekeringan dengan menanam pohon.

Pelajari lebih lanjut tentang negara Indonesia yomemimo.com/tugas/14771963

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 07 Dec 22