Tolong bantu jawab kaka², Sekalian dengan penjelasan sedetail mungkin dari

Berikut ini adalah pertanyaan dari IkkySara pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tolong bantu jawab kaka², Sekalian dengan penjelasan sedetail mungkin dari jawaban yang kaka pilih ya,,makasih​
Tolong bantu jawab kaka², Sekalian dengan penjelasan sedetail mungkin dari jawaban yang kaka pilih ya,,makasih​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. 70.000.000,00.

Penjelasan:

Diketahui :

• gaji Rp10.000.000,00

• Bunga 5% per tahun dari jumlah tabungan Rp500.000.000,00

• sewa Rp35.000.000,00 per tahun

• pemasukan restoran Sutarman selama setahun sebesar Rp740.000.000,00

• jumlah biaya Rp690.000,00.

Ditanyakan :

Biaya peluang dari Sutarman yang membuka usaha restoran

Jawaban :

Biaya peluang adalah segala sesuatu yang dikorbankan untuk mendapat sesuatu. Setiap kali kita harus membuat keputusan atau memilih suatu tindakan, kita tidak hanya memilih, tetapi juga harus mempertimbangkan biaya peluang. Dalam kasus tersebut biaya peluang atau biaya yang dikorbankan adalah

Biaya Peluang = Gaji + Bunga + Sewa

= Rp 10.000.000,00+(5% x Rp500.000.000,00)+Rp35.000.000,00

= Rp 10.000.000,00+Rp25.000.000,00+Rp35.000.000,00

= Rp70.000.000,00

Sutarman mengorbankan gaji, uang bunga dan uang sewa untuk membuka usaha, maka biaya peluang sebesar Rp70.000.000,00.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh anihidayah486 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 02 Nov 22