3 Petugas pemadam kebakaran mengalami kesulitan dalam memadamkan kebakaran lahan

Berikut ini adalah pertanyaan dari glenkachysara pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

3 Petugas pemadam kebakaran mengalami kesulitan dalam memadamkan kebakaran lahan gambut disuatu daerah. Untuk mengantisipasi kebakaran merambah ke pemukiman warga, petugas pemadam
kebakaran melokalisir kebakaran agar tidak merambat ke daerah berikutnya. Luas daerah terdampak yang
berhasil dilokalisir oleh petugas adalah 5 10 hektar dan pergerakan pertambahan luas kawasan
terdampak kebakaran mengikuti pola A n = 1000 x 2,
. Jika n menyatakan lama waktu (minggu),
maka hitunglah berapa minggu waktu yang dibutuhkan seluruh kawasan yang sudah dilokalisir terbakar
semua (jika diperlukan gunakan log 5 = 0,699 dan log 2 = 0,301).

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Waktuyang dibutuhkan seluruhkawasanyang sudahdilokalisir terbakar semuaadalah6 Minggu

PENJELASAN DENGAN LANGKAH-LANGKAH

Logaritma adalah kebalikan ( invers) dari pemangkatan (eksponen) untuk menentukan besar pangkat dari sebuah bilangan pokok. Logaritma memiliki beberapa sifat yaitu

  • ᵃlog a = 1
  • ᵃlog 1 = 0
  • ᵃn log bm = m/n ᵃlog b, di mana n ≠ 0
  • ᵃlog b = 1/ blog a
  • ᵃlog b = plog b/plog a , di mana p > 0, p ≠ 1
  • ᵃlog b = (ᶜlog b)/(ᶜlog a)

Bentuk umum logaritma:

Jika an = x maka ᵃlog x = n

Keterangan :

a: bilangan pokok (basis), syarat a > 0 dan a ≠ 1

x: numerus, syarat x > 1

n: pangkat

Untuk soal diatas dapat dikerjakan sebagai berikut

Diketahui:

A(n) = 1000.2⁰'⁵ⁿ

log 8 = 0,903

log 2 = 0,301

Ditanya : n ..... ?

Jawab

A (n) = x maka ᵃlog x = n

A(n) = 1000.2⁰'⁵ⁿ

8000 = 1000.2⁰'⁵ⁿ

8000/1000 = 2⁰'⁵ⁿ

8 = 2⁰'⁵ⁿ

0,5n = ²log 8

0,5n = (log 8)/(log 2)

0,5n = (0,903)/(0,301)

0,5n = 3

n = 3/0,5

n = 6

Logaritma digunakan mencari nilai pangkat dari sebuah bilangan. Dan dari perhitungan diatas waktu yang dibutuhkan adalah 6 Minggu.

Pelajari lebih lanjut

Logaritma yomemimo.com/tugas/6398

#BelajarBersamaBrainly#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ayliyacute dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 03 Aug 22