Berikut ini adalah pertanyaan dari dwiendahKS pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
apa komentar kalian mengenai penyelesaian sengketa dengan cara arbitrase internasional dan arbitrase nasional ?
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Arbitrase adalah langkah dalam membicarakan sengketa dagang dengan cara mempertemukan dua belah pihak yang bermasalah dan diselesaikan di depan hakim / pihak yang berwenang sesuai dengan ketentuan yang berlaku.
Arbitrase Internasional di sini merupakan perselisihan dagang dari kedua belah pihak yang berasal dari dua negara berbeda (beda kewarganegaraan). Contoh dari perselisihan ini adalah perselisihan dalam investasi dagang yang diselesaikan oleh The International Centre for Settlement of Investment Disputes (ICSID) seperti investasi british petroleum dari inggris dalam investasinya di Rusia pada tahun 2010.
Hampir sama dengan arbitrase internasional, Arbitrase Nasional adalah perselisihan bisnis dalam satu negara yang sama, hukum yang diterapkan mengacu ke undang undang di negara tersebut dan bisa bersifat perdata atau pun pidana.
Arbitrase Internasional di sini merupakan perselisihan dagang dari kedua belah pihak yang berasal dari dua negara berbeda (beda kewarganegaraan). Contoh dari perselisihan ini adalah perselisihan dalam investasi dagang yang diselesaikan oleh The International Centre for Settlement of Investment Disputes (ICSID) seperti investasi british petroleum dari inggris dalam investasinya di Rusia pada tahun 2010.
Hampir sama dengan arbitrase internasional, Arbitrase Nasional adalah perselisihan bisnis dalam satu negara yang sama, hukum yang diterapkan mengacu ke undang undang di negara tersebut dan bisa bersifat perdata atau pun pidana.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh DimasWidiantoro dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 27 Aug 14