Kaguya Shinomiya Manufacturing memiliki dua departemen produksi: A & B,

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ketchiel7850 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Kaguya Shinomiya Manufacturing memiliki dua departemen produksi: A & B, serta duadepartemen jasa, X & Y. Biaya pada departemen (dept) A = Rp.350.000; dept B sejumlah =
Rp.460.000; dept X = Rp.152.000; dan dept Y = Rp.400.000. Dept X melakukan distribusi ke
departemen lain memakai basis jam pemeliharaan, dengan rincian departemental sebagai berikut:
A = 300 jam; B = 500 jam; X = 100 jam; dan Y = 200 jam. Dept Y melakukan distribusi ke dept lain
memakai basis jumlah karyawan, dengan rincian sebagai berikut: A = 11 orang; B = 7 orang; X = 2
orang; dan Y = 4 orang. Apabila Kaguya menggunakan metode bertingkat dalam distribusi biaya
departemen jasa (dengan urutan X dulu, baru kemudian Y), berapakah biaya yang didistribusikan
DEPT. X kepada DEPT. A?
A. Rp.76.000
B. Rp.45.600
C. Rp.57.000
D. Rp.95.000
E. Rp.25.333

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Metode bertingkatdigunakan apabila jasa yang dihasilkan departemen jasa tidak hanya dinikmati olehdepartemen produksi saja, melainkan digunakan pula oleh departemen jasa yang lain. Jadi, biaya distribusi Dept X kepada Dept A menggunakan metode bertingkat dalam distribusi biaya departemen jasaadalahD. 95.000

Penjelasan dengan langkah-langkah

Diketahui

Departemen produksi = A dan B

Departemen produksi = X dan Y

Biaya dept A                = Rp. 350.000

Biaya dept B                = Rp. 460.000

Biaya dept X                = Rp. 152.000

Biaya dept Y                = Rp. 400.000

Dept X distribusi ke departemen lain dengan basis jam pemeliharaan,

A = 300 jam     X = 100 jam

B = 500 jam     Y = 200 jam

Dept Y distribusi ke departemen lain dengan basis jumlah karyawan,

A = 11 orang      X = 2 orang

B = 7 orang      Y = 4 orang

Ditanya

Biaya distribusi Dept X kepada Dept A menggunakan metode bertingkat dalam distribusi biaya departemen jasa (dengan urutan X dulu, kemudian Y)

Jawab

Menghitung Metode Bertingkat

Dept X distribusi ke dept A (basis pemeliharaan)/(Total Dept X distribusi ke semua dept) x Total biaya operasional dept A

300/(300+500+100+200) x 350.000

= 95.454 dibulatkan menjadi 95.000

Jadi, biaya distribusi Dept X kepada Dept A menggunakan metode bertingkatdalam distribusi biayadepartemen jasaadalahD. 95.000

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang departemen produksi dan jasa yomemimo.com/tugas/2261804

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mawarniika162 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 21 Sep 22