dampak manajemen terhadap suatu perusahaantolong dijawab dengan benar yaa​

Berikut ini adalah pertanyaan dari vikachow99 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Dampak manajemen terhadap suatu perusahaan
tolong dijawab dengan benar yaa​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban :

Dampak Penerapan Change Management Dalam Sebuah Bisnis

Agar dapat terus bertahan hidup dalam lingkungan yang semakin kompetitif. Sebuah perusahaan harus terus melakukan perubahan secara konsisten mengikuti perkembangan zaman dalam proses bisnisnya.

Hal tersebut tentunya harus disesuaikan dengan perkembangan dari pasar serta keadaan dari perusahaan tersebut sendiri. Perusahaan harus secara aktif ikut merespon perubahan-perubahan yang terus terjadi, melihat peluang dan ancaman yang ada serta memperkuat integrasi berbagai pihak yang ada di dalamnya. Hal ini berguna untuk mengoptimalkan produktivitas kerja dalam perusahaan.

Selain itu, perusahaan harus selalu siap untuk menanggapi situasi baru yang terjadi secara proaktif dan penuh perhitungan. Apabila sebuah perusahaan tidak tanggap dan tidak mampu bertahan terhadap perubahan yang terjadi. Maka secara tidak langsung perusahaan tersebut telah mematikan pasarnya sendiri karena tidak sanggup bersaing dengan kompetitor yang ada.

Artinya, sistem kerja yang ada dalam proses bisnis sebuah perusahaan tidak akan dapat memberikan keuntungan bagi pihaknya. Hal ini dikarenakan tidak lagi sesuai dengan tujuan atau kebutuhan dari perusahaan tersebut di awal.

Maka dengan demikian sebuah change management dibutuhkan. Komponen yang satu ini menjadi salah satu yang cukup penting untuk diperhatikan oleh perusahaan. Sebab, nantinya akan berpengaruh dalam keberlangsungan hidup dari perusahaan tersebut.

Dampak Penerapan Change Management Dalam Sebuah Bisnis

" i-amphtml-auto-lightbox-visited="" style="max-width: 100%; display: block !important;">

Agar dapat terus bertahan hidup dalam lingkungan yang semakin kompetitif. Sebuah perusahaan harus terus melakukan perubahan secara konsisten mengikuti perkembangan zaman dalam proses bisnisnya.

Hal tersebut tentunya harus disesuaikan dengan perkembangan dari pasar serta keadaan dari perusahaan tersebut sendiri. Perusahaan harus secara aktif ikut merespon perubahan-perubahan yang terus terjadi, melihat peluang dan ancaman yang ada serta memperkuat integrasi berbagai pihak yang ada di dalamnya. Hal ini berguna untuk mengoptimalkan produktivitas kerja dalam perusahaan.

Selain itu, perusahaan harus selalu siap untuk menanggapi situasi baru yang terjadi secara proaktif dan penuh perhitungan. Apabila sebuah perusahaan tidak tanggap dan tidak mampu bertahan terhadap perubahan yang terjadi. Maka secara tidak langsung perusahaan tersebut telah mematikan pasarnya sendiri karena tidak sanggup bersaing dengan kompetitor yang ada.

Artinya, sistem kerja yang ada dalam proses bisnis sebuah perusahaan tidak akan dapat memberikan keuntungan bagi pihaknya. Hal ini dikarenakan tidak lagi sesuai dengan tujuan atau kebutuhan dari perusahaan tersebut di awal.

Maka dengan demikian sebuah change management dibutuhkan. Komponen yang satu ini menjadi salah satu yang cukup penting untuk diperhatikan oleh perusahaan. Sebab, nantinya akan berpengaruh dalam keberlangsungan hidup dari perusahaan tersebut.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh xychou1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 04 Sep 22