Budi memiliki rencana untuk usaha kerajinan kain batik namun Budi

Berikut ini adalah pertanyaan dari vnyaagustin pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Budi memiliki rencana untuk usaha kerajinan kain batik namun Budi memiliki beberapa masalah berupa mahalnya biaya angkut serta kurangnya Armada yang dapat mengangkut produksi kain batiknya termasuk jenis masalah apa yang sedang dialami oleh Budi jelaskan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Permasalahan yang terjadi pada Budi tersebut merupakan masalah tentang pendistribusian atau pengiriman barang dari produsen kepada konsumen. Dimana Budi mempermasalahkan mengenai mahalnya biaya angkut dan kurangnya Armada untuk mengangkut produksi kain batik usaha milik Budi.

Pembahasan:

Masalah pokok ekonomi dapat dilihat dari sudut pandang pembahasannya. Berdasarkan teori ekonomi klasikmasalah ekonomi dapat dibedakan menjadi tiga macam yaituproduksi, distribusi dan konsumsi. Permasalahan ini juga merupakan permasalahan pokok ekonomi yang dilihat dalam konteks ekonomi mikro. Ekonomi mikro adalah suatu cabang ilmu ekonomi yang mempelajari perilaku individu dan rumah tangga perusahaan dalam membuat keputusan tentang alokasi sumber daya yang terbatas.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang masalah ekonomi klasik pada yomemimo.com/tugas/44808918

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Dec 22