bagaimana kepemimpinan yang dilakukan founder dan CEO makaroni ngehe? berikan

Berikut ini adalah pertanyaan dari mirwansyah2597 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimana kepemimpinan yang dilakukan founder dan CEO makaroni ngehe? berikan analisa anda​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Dari usaha yang dilakukan founder atau CEO Makaroni Ngehe itu di mulai dari 0 dari jerih payahnya yang mengalami banyak sekali rintangan dan kondisi naik turun dalam proses menjual macaroni, dengan bantuan dan support dari seorang ibu, ia selalu bersemangat dan pantang menyerah. Dari Kisah itu kita dapat melihat jiwa seorang pengusaha dan seorang pemimpin yang sudah melekat pada kepribadiannya seperti ada kaitannya dengan teori bakat yang terlihat dari krakteristik pribadi yang menunjukan sifat dari seorang pemimpin.

Pembahasan:

Dalam pengelolaan usaha yang di lakukan oleh founder atau CEO macaroni Ngehe selama ini sudah sesuai dengan konsep bisnis yang dilakukan pada umumnya. Dari mulai ia mencoba menjual makanan berupa macaroni dengan tekadnya membuat usaha macaroni itu ingin berkembang, ia memulai dengan modal pinjaman sebesar 20 juta. Lalu ia membuka gerai pertamanya, ia ingin mempekerjakan orang lain. Ia ingin membagi kebahagiaan bersama dengan yang lain. Namun ternyata tidak semudah itu karna modal yang terbatas menjadikan banyak hal yang ia kerjakan sendiri, mulai dari belanja bahan baku, memasak, hingga   menjaga dagangan dengan tidur di gerai sendiri.

Pelajari lebih lanjut :

Materi tentang pengertian dari kewirausahaan dapat dipelajari pada link yomemimo.com/tugas/8960266

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syubbana2 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 03 Feb 23