Berikut ini adalah pertanyaan dari mesyatiara923 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jelaskan apa yang dimaksud dengan definisi sistem operasi tersebut!
Jelaskan mengapa hal tersebut sangat penting!
Jelaskan bagaimana pengguna mengoperasikan hardware sebelum adanya sistem operasi!
20
2 Saat ini kita sangat dimudahkan dalam penggunaan/pengoperasian perangkat komputer. Sebagai
contoh, apabila kita ingin memindahkan data dari flasdisk ke dalam hardisk di dalam komputer
maupun sebaliknya, kita tinggal menancapkan flasdisk tersebut kedalam port/slot USB, selanjutnya
sistem operasi akan mengatur proses input dan outputnya.
Berdasarkan contoh tersebut, silahkan Anda analisis apa fungsi sistem operasi pada proses I/O!
20
3 RAM merupakan salah satu memori utama dalam sistem komputer, RAM bersifat volatile, di mana
apabila sumber daya listrik untuk komputer dimatikan maka data yang ada di dalam RAM tersebut
akan hilang.
Menurut fungsinya, silahkan Anda analisis mengapa RAM masuk ke dalam memori utama! Dan
silahkan Anda bandingkan dengan flashdisk!
30
4 Anda adalah seorang staf IT di suatu perusahaan. Anda ditugaskan oleh atasan Anda untuk
melakukan efisiesi penggunaan energi listrik. Sangat sering komputer yang lupa dimatikan oleh
karyawan pada jam pulang kantor. Karena jumlah staf IT terbatas dan jumlah komputer yang cukup
banyak, maka apabila dilakukan secara manual akan memakan waktu yang lama, selain itu ada
beberapa ruangan di mana siapapun tidak diijinkan masuk apabila jam kantor telah selesai.
Fitur windows apa yang dapat Anda manfaatkan untuk mengatasi masalah ini? Selanjutnya
jelaskan langkah-langkah dalam penggunaan fitur Windows tersebut
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1. Yang dimaksud dengan sistem operasi adalah sebuah sistem untuk mengontrol dan manajemen antara software dan hardware. Hal ini sangat penting karena untuk kelancaran proses komputasi. Sebelumnya pengguna mengoperasikan hardware menggunakan bahasa mesin.
2. Fungsi sistem operasi pada I/O adalah sebaga penghubung pada software.
3.Ram merupakan sebuah main memory karena menjadi memori utama yang bersifat berkecepatan cepat sebagai penyimpanan processor dibanding dengan flashdisk yang hanya merupakan secondary storage.
4. Fitur windows yang dapat dilakukan untuk menghemat adalah pengaturan pada baterai jika tidak digunakan pada waktu yang lama maka akan otomatis mati.
Pembahasan:
Sistem operasi adalah perangkat lunak sistem yang mengelola sumber daya perangkat keras dan perangkat lunak dan merupakan daemon untuk program komputer. Tanpa sistem operasi, pengguna tidak dapat menjalankan program aplikasi di komputer mereka, kecuali untuk program startup. Sistem operasi bertanggung jawab untuk mengoordinasikan semua perangkat yang terhubung secara bersamaan. B. Memori internal, mouse, speaker, CPU. Dalam hal ini, sistem operasi bertindak sebagai jembatan yang menghubungkan perangkat keras dan perangkat lunak.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut materi tentang sistem operasi: yomemimo.com/tugas/2842436
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh grahatama dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 18 Sep 22