Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
- Ketidakpastian dan risiko yang paling relevan seperti :
- Bencana alam atau musibah
- Kematian
- Bencana yang diakibatkan dari kelalaian manusia
- Adanya kejahatan seperti pencurian
- Akibat dar perubahan tekonolgi
- Adanya inflasi
- Adanya deflasi
- Risiko kesehatan secara psikologis
- Risiko atau kerugian yang timbul akibat perubahan kurs mata uang
- Ketidakpastan ekonomi
- Prasarana yang diperlukan untuk mendukung kesuksesan manajemen risiko yaitu kemampuan untuk mengindentifikasi sesuai dengan tingkat kepentingannya.
Pembahasan :
Risiko merupakan akibat atau konsekuensi yang dapat terjadi akibat sebuah proses yang sedang berlangsung atau kejadian yang akan datang. Dalam bidang asuransi, risiko dapat diartikan sebagai suatu keadaan ketidakpastian, di mana jika terjadi suatu keadaan yang tidak dikehendaki dapat menimbulkan suatu kerugian.
Manajemen Risiko K3 adalah suatu upaya mengelola risiko untuk mencegah terjadinya kecelakaan yang tidak diinginkan secara komprehensif, terencana dan terstruktur dalam suatu kesisteman yang baik, sehingga memungkinkan manajemen untuk meningkatkan hasil dengan cara mengidentifikasi dan menganalisis risiko yang ada.
Pelajari lebih lanjut
Pengertian keuntungan dan kerugian
#BelajarBersamaBrainly#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 24 Jul 23