Nina Meregehese dan Udin Ketekhaseum melakukan penelitian yang meneliti perubahan

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurullitapratiwi28 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Nina Meregehese dan Udin Ketekhaseum melakukan penelitian yang meneliti perubahan adat istiadat masyarakat Kabupaten Tangerang. demografi masyarakat Kabupaten Tangerang adalah 10% memiliki status sosial tinggi, 45% kelas sosial menengah dan 45% memiliki kelas status sosial bawah. Jumlah masyarakat Kabupaten Tangerang berdasarkan sensus yang dilakukan oleh Pemerintah adalah sejumlah 3.750.250 orang. Teknik Sampel yang digunakan adalah Slovin dimana error yang diambil adalah sebesar 7%, lalu bantulah peneliti untuk menentukan ukuran sampel nya.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jumlah masyarakat Kabupaten Tangerangberdasarkan sensus yang dilakukan oleh Pemerintah adalah sejumlah3.750.250 orang. Teknik Sampelyang digunakan adalahSlovin dimana error yang diambil adalah sebesar 7%, maka ukuran sampelnya adalah 204.

PEMBAHASAN

Teknik Sampel yang digunakan adalah Slovin dimana error yang diambil adalah sebesar 7%, lalu bantulah peneliti untuk menentukan ukuran sampel nya.

Rumus Perhitungannya adalah:

Rumus Perhitungannya adalah:n = N / (1 + (N x e²))

Keterangan

n adalah jumlah sampel yang dicari

N adalah jumlah populasi

e adalah margin eror yang ditoleransi

Diketahui

Jumlah penduduk : 3.750.250

Status sosial tinggi : 10%

Status sosial sedang : 45 %

Status sosial rendah : 45 %

Error : 7 % = 0,07

Ditanya

Tentukan samplenya

Jawab

n = N / (1 + (N x e²))

= 3.750.250/(1+(3.750.250×0,07²)

= 3.750.250/(1+(3.750.250×0,0049)

= 3.750.250/(1+18.376)

= 3.750.250/18.377

= 204

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang Tehnik slovin yomemimo.com/tugas/51824582

#BelajarBersamaBrainly#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ayliyacute dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 04 Jul 23