bila pendapatan nasional 200, terjadi tabungan negatif sebesar 30 tentukanlah

Berikut ini adalah pertanyaan dari myudievalentz141 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

bila pendapatan nasional 200, terjadi tabungan negatif sebesar 30 tentukanlah fungsi tabungan , s=f(y)

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Dengan pendapatan nasional sebesar 200 dan terjadi tabungan negatif yang besarnya adalah 30, maka fungsi tabungan S = f(y) adalah -30. Fungsi tabungan sendiri merupakan jenis fungsi yang menunjukkan kondisi di mana tabungan bervariasi terhadap y atau pendapatan nasional.

Pembahasan

Seperti sudah dinyatakan di awal jawaban bahwa fungsi tabungan berperan dalam menunjukkan jumlah tabungan yang bervariasi terhadap y atau pendapatan nasional. Apabila y meningkat, maka konsekuensinya tabungan pun umumnya akan meningkat. Akan tetapi, apabila tabungan negatif, maka pada kondisi pendapatan nasional tertentu jumlah tabungan nilainya menjadi negatif. Oleh sebab itu, apabila dengan angka pendapatan nasional sebanyak 200, bisa kita nyatakan bahwa fungsi tabungan S = f(y) adalah -30.

Pelajari Lebih Lanjut

  • Pelajari lebih lanjut tentang tiga tahap dalam teori produksi dengan satu faktor input yang berubah​ pada link berikut yomemimo.com/tugas/43723865

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Mar 23