Sebutkan politik konjungtur yang dilakukan pemerintah untuk mencegah krisis konjungturBANTU

Berikut ini adalah pertanyaan dari isuhar123 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan politik konjungtur yang dilakukan pemerintah untuk mencegah krisis konjungturBANTU BANG​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Perekonomian tidak selalu berkembang secara teratur dari satu period e ke periode lainnya. Perekonomian selalu mengalami masa naik dan turun. Ada kalanya kegiatan perekonomian berkembang dengan sangat pesat sehingga menimbulkan kenaikanharga-harga. Politik konjungtur yang dilakukan pemerintah salah satunya adalah dengan menurunkan pajak bagi pengusaha.

Pembahasan

Konjungtur merupakan kenyataan yang berlaku dalam perekonomian   yangmenunjukkan bahwa kegiatan ekonomi tidak berkembang secara   teratur tetapimengalami kenaikan atau kemunduran yang selalu berubah-ubah dari waktu kewaktu.Gambaran atau grafikmengenai   konjungtur adalah suatu grafik yang menunjukkan perubahan   pendapatan nasional dan kegiatan ekonomi dari satuwaktu ke waktu yang lain

Krisis konjungtur adalah krisis yang terjadi karena adanya perubahan struktur ekonomi di suatu negara. Oleh karena itu, diperlukan adanya penyesuaian kebijakan ekonomi terkait dengan perubahan struktur ini. Penyesuaian tersebut dapat dilakukan dalam bentuk penurunan pajak atas keuntungan usaha dengan tujuan untuk meringankan beban usaha yang ada di suatu negara.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang krisis perekonomian yomemimo.com/tugas/12345637

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh hatemonday dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 Jan 23