Perusahaan A memproduksi sebanyak 10.000 unit dengan biayanya sebesar Rp

Berikut ini adalah pertanyaan dari Trasna1234 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perusahaan A memproduksi sebanyak 10.000 unit dengan biayanya sebesar Rp 25.000.000. sedangkan ketika memproduksi sebanyak 15.000 unit biayanya sebesar Rp 30.000.000 maka besarnya biaya marginal adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Besarnya biaya marginal perusahaan A yang memproduksi sebanyak 10.000 unit dengan biayanya sebesar Rp 25.000.000 dan saat memproduksi sebanyak 15.000 unit biayanya sebesar Rp 30.000.000 adalah 1000. Gunakan persamaan:

MC = TC/Q

Penjelasan dengan langkah-langkah

  • Diketahui: Perusahaan A memproduksi sebanyak 10.000 unit dengan biayanya sebesar Rp 25.000.000. dan saat memproduksi sebanyak 15.000 unit biayanya sebesar Rp 30.000.000.
  • Ditanya: Besarnya biaya marginal adalah?
  • Jawab:

Langkah 1

Biaya marjinal merupakan biaya tambahan yang dikeluarkan saat memproduksi unit tambahan barang atau jasa. Hal ini dihitung dengan mengambil total perubahan biaya produksi lebih banyak barang dan membaginya dengan perubahan jumlah barang yang diproduksi.

Langkah 2

Persamaan untuk menentukan biaya marginal adalah:

MC = TC/Q

= (Rp 30.000.000 - Rp 25.000.000) / (15.000 - 10.000)

= 5.000.000 / 5.000

= 1.000

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang biaya marginal: yomemimo.com/tugas/2857309

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh faizahmihani dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 05 Mar 23