Berikut ini adalah pertanyaan dari asriaaani pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jurnal umum dengan Metode Perpetual adalah pencatatan persediaan barang dagang dilakukan secara terus menerus, detail dan terperinci dicatat sebagai persediaan barang dagang. (Termasuk pembelian dan penjualan) Sehingga, persediaan barang dagang dapat diketahui setiap saat (tidak perlu stok opname).
Penjelasan dengan langkah-langkah:
Diketahui:
Berikut adalah sebagian transaksi yang terjadi pada Toko Buah yang terjadi di Bulan Desember 2019:
Tanggal 1 : Membeli 20 Kg Jeruk Medan sebesar Rp 20.000 per kg, dari Agen Dimas dengan syarat 5/7 n/15
Tanggal 2: Karena ada 2 kg kualitasnya kurang baik, maka dikembalikan kepada Agen Dimas
Tanggal 3 : Membeli 50 Kg Salak Pondoh sebesar Rp8.000 per kg, dari Agen Manise, dengan syarat 10/5 n/30
Tanggal 4 : Membeli 10 Kg Apel Malang Rp17.000 per kg
Tanggal 5 : Menjual 7 Kg Jeruk Medan sebesar Rp30.000 per kg, kepada Tuan Joko, dengan syarat n/7
Tanggal 6 : Menjual 25 Kg Salak Pondoh sebesar Rp 10.000 per kg, kepada Toko Segar, dengan syarat 5/5 n/15
Tanggal 7: Diterima pengembalian 2 Kg Salak Pondoh dari Toko Segar, karena buahnya rusak atau busuk
Tanggal 8: Membayar utang dagang kepada Agen Dimas
Tanggal 9: Membayar utang dagang kepada Agen Manise
Tanggal 10: Menerima pelunasan piutang dagang dari Tuan Joko
Tanggal 11 : Menerima pelunasan piutang dagang dari Toko Segar
Tanggal 12 : Menjual 3 Kg Apel Malang Rp2 0.000 per kg
Ditanya:
Berdasarkan transaksi tersebut, cobalah Anda buat jurnal umum menggunakan metode Perpetual?
Penyelesaian:
- Jurnal Penjualan Perpetual
[D] Kas/Piutang
[K] Penjualan
[D] HPP
[K] Persediaan
- Jurnal Pembelian Perpetual
[D] Persediaan Barang
[K] Kas/Hutang
Tanggal 1 :
[D] Persediaan Barang 400.000
[K] Hutang 400.000
Tanggal 2:
[D] Hutang 40.000
[K] Persediaan Barang 40.000
Tanggal 3 :
[D] Persediaan Barang 400.000
[K] Hutang 400.000
Tanggal 4 :
[D] Persediaan Barang 170.000
[K] Kas 170.000
Tanggal 5 :
[D] Piutang 210.000
[K] Penjualan 210.000
[D] HPP 140.000
[K] Persediaan 140.000
Tanggal 6 :
[D] Piutang 250.000
[K] Penjualan 250.000
[D] HPP 200.000
[K] Persediaan 200.000
Tanggal 7:
[D] Persediaan Barang 20.000
[K] Kas 20.000
Tanggal 8:
[D] Hutang 400.000
[K] Kas 400.000
Tanggal 9:
[D] Hutang 400.000
[K] Kas 400.000
Tanggal 10:
[D] Kas 210.000
[K] Piutang 210.000
Tanggal 11 :
[D] Kas 250.000
[K] Piutang 250.000
Tanggal 12 :
[D] Kas 60.000
[K] Penjualan 60.000
[D] HPP 51.000
[K] Persediaan 51.000
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut materi tentang sistem persediaan periodik dan sistem persediaan perpetual yomemimo.com/tugas/26199916
#BelajarBersamaBrainly#SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mohhan86 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 27 May 23