tuliskan 4 tujuan modifikasi produk pangan?

Berikut ini adalah pertanyaan dari komalaaa pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Tuliskan 4 tujuan modifikasi produk pangan?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Berikut ini adalah 4 tujuan modifikasi produk pangan:

  1. Untuk menambah variasi rasa pada produk pangan
  2. Unntuk memberi variasi bentuk pada produk pangan
  3. Untuk menambah keawetan produk pangan agar usianya lebih panjang
  4. Untuk meningkatkan higienitas produk pangan

Baca lebih mendalam mengenai ketahanan pangan yomemimo.com/tugas/23749475

» Pembahasan

Modifikasi pada produk pangan adalah hal yang lumrah dilaksanakan utamanya produk yang diperjual belikan sebab akan menambah nilai ekonomi. Modifikasi pada produk pangan ini umumnya dilakukan pada bahan bakunya namun bisa juga pada proses dan tampilan akhir dari produk pangan tersebut.

Cermati lebih lanjut mengenai 5 contoh pengolahan pangan yomemimo.com/tugas/25760045

Contoh modifikasi makanan misalnya adalah RENDANG yang dimodifikasi pada rasanya dengan memberikan level pedas. Modifikasi pada rending juga dilakukan pada aspek pengemasan sehingga lebih menarik bagi konsumen.

Pelajari lebih lanjut tentang pengertian bahan pangan yomemimo.com/tugas/3229418

• • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • • •

» Detil Jawaban

Kode           : -

Kelas          : SMP

Mapel         : Prakarya & Kewirausahaan

Bab             : Bahan Pangan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh varlord dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Jun 16