Berikut ini adalah pertanyaan dari alisakreisov pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
saat ini, biaya produksi tidak langsung dibebankan kepada produk di kedua depeartemen tersebut masing-masing atas
dasar Jam mesin dan Jan kerja langsung. Jumlah jam mesin di departemen spare parts adalah 10.000 Jam dan 5.500 jam
kerja langsung di departemen asembling. Selama tahun 2002 diperkirakan volume produksi dan jam yang dikonsumsi di
departemen tersebut adalah Sbb:
Jenis Radio Volume Dept. Spare
parts
Dept.
Asembling
X 25.000 Unit 2.500 Jam 1.500 Jam
Y 12.500 Unit 3.200 Jam 1.700 Jam
Z 7.500 Unit 4.300 Jam 2.300 Jam
Jumlah 45.000 Unit 10.000 Jam 5.500 Jam
Anggaran Biaya overhead untuk tahun 2021 masing-masing Rp. 55 Juta, baik untuk departemen Spare parts maupun
Assembling. Data aktivitas lainnya adalah sebagai berikut:
Aktivitas Biaya
(Rp)
Pemicu Biaya Jenis Radio
X Y Z
Set-ups 30.000.000,- No. of set up 20 40 60
Machining 38.000.000,- Machine hour 2.000 3.000 4.000
Raw materials
handling
12.000.000,- Material requisition 20 30 40
Packing 30.000.000,- Orders packed 200 350 300
Diminta:
1. Biaya overhead per unit menurut sistem konvensional maupun sistem ABC?!
2. Berikan argumentasi atas ke dua perhitungan tersebut?!
3. Apabila mekanisme sistem target costing dalam kasus ini akan diterapkan, faktor apa saja dan bagaimana
pertimbangan saudara atas activity yang digunakan untuk menghasilkan spare parts tersebut?! Jelaskan berikut
contoh.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
1. Menurut sistem konvensional,diperolehbiaya overhead per unit sebagai berikut.
- Radio X = 1.150
- Radio Y = 2.768
- Radio Z = 6.220
Menurut sistem ABC, diperoleh biaya overhead per unit sebagai berikut.
- Radio X = 926,8
- Radio Y = 3.121,6
- Radio Z = 6.374,7
2. Penggunaan metodesistem ABClebih akurat ketimbang metode sistem konvensional.
3. Faktor faktoryang perlu diperhatikan jikamekanisme sistem target costing dalam kasus ini akan diterapkan adalah sebagai berikut.
- Menentukan total pendapatan yang ingin didapatkan dari setiap produk radio.
- Memilih prioritas, antara mau menonjolkan kualitas produk atau memaksimalkan keuntungan.
Penjelasan dan Langkah-langkah
Biaya overhead per unitdengansistem konvensional:
- Radio X = (13.750.000 + 15.000.000) / 25.000 = 1.150
- Radio Y = (17.600.000 + 17.000.000) / 12.500 = 2.768
- Radio Z = (23.650.000 + 23.000.000) / 7.500 = 6.220
Biaya overhead per unitdengansistem ABC:
- Radio X = (5.000.000 + 8.444.444 +2.666.667 + 7.058.824) / 25.000 = 926,8
- Radio Y = (10.000.000 + 12.666.667 + 4.000.000 + 12.352.941) / 12.500 = 3.121,6
- Radio Z = (15.000.000 + 16.888.889 + 5.333.333 + 10.588.235) / 7.500 = 6.374,7
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut tentang metode ABC pada
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 04 Aug 22