mengapa teori manajemen administrasi (Henry fayol) termasuk kategori teori transisional

Berikut ini adalah pertanyaan dari alyanarufian pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa teori manajemen administrasi (Henry fayol) termasuk kategori teori transisional (perilaku)?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Alasan yang membuat  teori manajemen administrasi atau teori Henry fayol termasuk kategori teori transisional adalah teori ini hanya fokus pada bagaimana para manajer atau pemimpin dalam organisasi harus berperilaku. Serta hanya berfokus kepada berokus kepada cara para manajer atau pemimpin berinteraksi dengan karyawan dalam lingkungan kerja.

Pembahasan

Teori manajemen administrasi merupakan salah satu adalah sebuah teori manajemen yang telah dikembangkan oleh Henri Fayol pada awal abad ke-20. Teori tersebut merupakan teori yang memfokuskan pada bagaimana manajemen dan cara administrasi harus diorganisir.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang manajemen administrasi yomemimo.com/tugas/21790751

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh alkhausar0106 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 14 Jul 23