Perbedaan utama antara ekonomi syariah dengan ekonomi konvensional adalah ....*

Berikut ini adalah pertanyaan dari alleayaya54 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Perbedaan utama antara ekonomi syariah dengan ekonomi konvensional adalah ....*A Ekonomi syariah memperhatikan keadilan ekonomi konvensional memperhatikan kesejahteraan

B Unit usaha moneter konvensional lebih besar dan populer daripada unit usaha moneter berbasis syariah

C Sektor syariah tidak mengembangkan sitem bunga, menggunakan bagi hasil, sektor konvensional memakai bunga. Istilah produk juga berbeda.

D Istilah pengenaan bunga dan untuk penyebutan produk berbeda, ekonomi konvensional mengutamakan bunga, sektor syariah mengutakan riba. E Sektor Syariah mengutamakan istilah bagi hasil sektor konvensional mengutamakan ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

C Sektor syariah tidak mengembangkan sitem bunga, menggunakan bagi hasil, sektor konvensional memakai bunga. Istilah produk juga berbeda.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh niidafitria19 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 08 Jan 23