Berikut ini adalah pertanyaan dari atsarisol3005 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Tujuan dari setiap organisasi tentu saja untuk menggunakan sumber daya guna mencapai tujuan organisasi itu sendiri. Untuk mencapai tujuandari suatuorganisasi, caradari organisasi dalammengelola kelompoknya adalah dengan cara membagi tugas besar menjadi beberapa tugas kecil dan mengalokasika setiap sumber daya untuk melaksanakan tugas kecil tersebut.
Pembahasan
Manajemen adalah kegiatan mengelola dan juga menggunakan sumber daya yang ada pada suatu organisasi atau perusahaan guna mencapai tujuan dari organisasi itu sendiri. Secara garis besar, manajemen akan mengalokasikan dan mengorganisir setiap sumber daya yang ada pada perusahaan sehingga bisa mencapai titik paling efektif guna mencapai tujuan dari organisasi itu sendiri. Salah satu kegiatan penting yang harus dilakukan oleh perusahaan adalah membagi tugas besar pada suatu perusahaan menjadi beberapa tugas kecil yang lebih realistis dan juga lebih spesifik. Setelah membagi tugas tersebut, kita bisa mengalokasikan sumber daya kepada tugas tersebut yang benar-benar sesuai dengan kelebihan dan juga keterampilan dari masing-masing sumber daya.
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang manajemen sumber daya manusia yomemimo.com/tugas/11965842
- Materi tentang manajemen resiko pada perusahaan yomemimo.com/tugas/5798758
- Materi tentang manfaat manajemen resiko yomemimo.com/tugas/10483340
Detail jawaban
Kelas: 10
Mapel: Ekonomi
Bab: 6 - Konsep Manajemen
Kode: 10.12.6
#AyoBelajar #SPJ2
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sebastiandennis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Mon, 17 Jul 23