Jelaskan berbagai pengertian biaya produksi jangka pendek!

Berikut ini adalah pertanyaan dari Ridhoimpres5020 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan berbagai pengertian biaya produksi jangka pendek!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Biaya produksi jangka pendek adalah total keseluruhan pengeluaran yang digunakan dalam perusahaan untuk melakukan produksi. Biaya produksi ini digunakan untuk membeli bahan mentah yang digunakan untuk menghasilkan barang di dalam perusahaan.

Pembahasan

Terdapat dua biaya produksi, yaitu biaya produksi jangka panjangdanproduksi jangka pendek. Perbedaan nya terletak antara jumlah dan perhitungan faktor produksi. Berikut merupakan pengertian-pengertian Biaya Produksi :

  • Menurut Dahlia dalam buku Ekonomi Manajerial 2021, biaya produksi jangka pendek adalah perhitungan biaya produksi yang mana sebagian dari faktor produksinya tidak dapat mengalami penambahan dari jumlah.
  • Menurut Ekonomi Mikro pada tahun 2021 bahwa produksi jangka pendek memiliki fixed cost dan variable cost. Dimana fixed cost memiliki sifat yang tetap seperti sewa gedung. Sedangkan variabel cost merupakan input yang sifatnya berubah-ubah. Contohnya adalah gaji karyawan

Adapunkomponen dalam biaya produksiadalah sebagai berikut :

  • Biaya Total TC merupakan jumlah keseluruhan biaya produksi yang dikeluarkan dalam suatu proses produksi
  • Biaya tetap total TFC merupakan keseluruhan biaya yang dikeluarkan perusahaan untuk mendapatkan faktor produksi atau input yang mana jumlahnya tidak dapat diubah dalam jangka wajtu pendek
  • Biaya berubah total TVC merupakan total biaya yang dikeluaran perusahaan untuk memperoleh faktor produksi, dimana jumlahnya dapat berubah
  • Biaya tetap rata-rata AFC merupakan biaya tetap total uamh digunakan untuk memproduksi barang tersebut
  • Biaya total rata-rata AC digunakan untuk memproduksi barang tertentu dibagi dengan jumlah produksi barang
  • Biaya marjinal merupakan biaya yang dapat mengalami perubahan, baik naik turun dikarenakan adanya perubahan produksi yang dibutuhkan

Pelajari lebih lanjut

  1. Faktor-faktor produksi yomemimo.com/tugas/26050603

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh equivocactor dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 22 Aug 22