Jelaskan mengenai ekonomi syariah yang mampu bertahan saat ada

Berikut ini adalah pertanyaan dari fitriani051020 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan mengenai ekonomi syariah yang mampu bertahan saat ada Gejolak ekonomi ​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

jawaban :

ekonomi syariah (dalam hal ini islamic banks) lebih terfokus pada produk konservatif dan menghindari paparan instrumen keuangan beresiko tinggi.

- ekonomi syariah mempertahankan fungsi utama bank sebagai mediator antar pihak2 yg mengalami surplus dana kepada mereka yg defisit atau membutuhkan dana.

- bank syariah hanya memfasilitasi dan membiyai aset riil.

- spekulasi dan perjudian dilarang.bank syariah di yakini tdk akan terpengaruh oleh krisis krna sistem perbankan tdk terlibat dlm hutang usaha dan tdk ada spekulasi pasar

- krna sistemnya adalah bagi hasil,kinerja manajemen bank harus slalu di perhatika.jika bank mengalami kerugian,maka kerugian tersebut juga akan di tanggung juga oleh pemilik dana.

- bank syariah tdk meminjam dana di pasar antar bank,dana bank syariah berasal dari simpanan mereka sendiri.

- ekonomi syariah bebas dri unsur2 spekulatif dan derivatif.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh thohamiluthfia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 30 Jan 23