Arman memperoleh tambahan uang saku menjadi Rp500.000,00 per bulan ketika Arman

Berikut ini adalah pertanyaan dari rizkiyuke4514 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Arman memperoleh tambahan uang saku menjadiRp500.000,00 per bulan ketika Arman menjadi juara di
sekolahnya. Dengan uang sakunya yang baru tersebut
(ceteris paribus), .
(A) pilihan konsumsi Arman menjadi lebih banyak.
(B) garis anggaran Arman bergeser ke kiri.
(C) lebih banyak jumlah barang yang dapat dikonsumsi
oleh Arman.
(D) tingkat kepuasan Arman tidak berubah.
(E) jumlah konsumsinya tetap.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. Lebih banyak jumlah barang yang dapat dikonsumsi oleh Arman.

Penjelasan:

disoal tersebut, dijelaskan bahwa Arman memperoleh tambahan uang saku menjadi RP.500.000 ketika Arma. menjadi juara di sekolah. akibatnya, daya beli Arman meningkat dengan tambahan uang yang dimiliki. Dalam kondisi ceteris paribus dianggap tetap, hal ini membuat Arman mampu membeli suatu barang dengan jumlah yang lebih banyak. Jika digambarkan dalam kurva permintaan, kurva permintaan yang baru bergeser ke kanan.

cetaris paribus : asumsi yang digunakan untuk menyederhakan suatu deskripsi maupun formulasi dalam berbagai anggapan ekonomi. Ceteris paribus merupakan sifat hukum dalam ekonomi dimana semua faktor lain yang mempengaruhi dianggap konstan. Secara sederhana, ceteris paribus artinya merupakan kondisi sebuah asumsi klasik saat faktor-faktor lain selain faktor yang diperhatikan dianggap tak berubah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh afiyahnasywa12 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 16 Jan 23