Pada akhir semester, setiap mahasiswa UT mengikuti Ujian Akhir Semester

Berikut ini adalah pertanyaan dari falif3774 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pada akhir semester, setiap mahasiswa UT mengikuti Ujian Akhir Semester (UAS). Ujian ini bertujuan untuk mengukur dan mengevaluasi proses belajar serta pemahaman mahasiswa terhadap suatu mata kuliah tertentu. Hasil pengukuran dan evaluasi terhadap setiap mahasiswa berupa nilai. Nilai adalah informasi akhir yang akan disajikan kepada mahasiswa. Informasi ini merupakan pengolahan berbagai data yang telah dipersiapkan sebelumnya. Berdasarkan ilustrasi di atas: a. Gambarkan bagan siklus pengolahan data yang dikembangkan b. Jelaskan dokumen dasar dan apa saja fungsinya! c. Berdasarkan analisis Anda, berikan contoh data dari sistem informasi yang berasal dari luar dan dari dalam organisasi dan jelaskan!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Siklus pengolahan data pada dasarnya ada tiga tahapan yaitu Input, Processing, dan Output. Bagan siklus pengolahan data yang dikembangkan pada soal diatas adalah processing.

Cara membangun sistem informasi dalam organisasi:

  • Tahap perencanaan; berisikan rencana sebuah organisasi untuk membangun sistem informasi.
  • Tahap analisis; yaitu tahap yang melakukan analisis baik dari segi teknologi maupun manajemen terkait pembangunan sistem informasi untuk mengetahui tingkat kelayakan sistem tersebut.
  • Tahap perancangan; yaitu tahap ketika tim teknis yang ditunjuk atau kontraktor merancang sistem informasi sesuai dengan hasil yang diperoleh dari tahap analisis.
  • Tahap pembangunan sistem; yaitu tahap ketika tim teknis atau kontraktor (dapat berbeda dari tahap tiga) membangun sistem informasi berdasarkan cetak biru yang diperoleh dari tahap perancangan.
  • Tahap implementasi; yaitu tahap pengaplikasian sistem informasi yang dibangun untuk pertama kali sekaligus tahap uji coba sistem tersebut.
  • Tahap pasca implementasi; yaitu tahap yang dilakukan dengan memperhatikan hasil dari tahap implementasi. Tahap ini dapat berupa evaluasi terhadap kelemahan sistem maupun pembuatan SOP terkait penggunaan sistem informasi yang ditujukan bagi internal organisasi.

Pembahasan:

Bagan siklus pengolahan data adalah sebuah diagram yang menunjukkan bagaimana data diproses dan berinteraksi dari satu titik ke titik lainnya. Bagan siklus pengolahan data secara visual menggambarkan cara di mana data diproses dan bergerak antara berbagai sumber, serta cara di mana output dari satu proses diproses dengan proses lain. Diagram ini berguna untuk mengevaluasi seberapa efektif sistem pengolahan data yang digunakan, dan mengidentifikasi bagian dari sistem yang mungkin perlu disempurnakan.

Pelajari Lebih Lanjut

Pelajari lebih lanjut materi tentang Siklus pengolahan data komputer terdiri dari tiga tahapan yomemimo.com/tugas/11833861

#BelajarBersamaBrainly#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mohhan86 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 30 Mar 23