Selisih uang ani dan budi adalah 7.500, jika 10% uang

Berikut ini adalah pertanyaan dari nurulhuda46811 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Selisih uang ani dan budi adalah 7.500, jika 10% uang ani diberikan kepada budi, maka uang budi menjadi 80% uang ani semula. Berapakah jumlah uang ani dan budi?

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

jumlah uang keduanya adalah Rp42.500,00.

Penjelasan:

Misalkan jumlah uang Aniequals A dan jumlah uang Budiequals B.

Diketahui selisih uang Ani dan Budi adalah Rp7.500,00. Buat jadi sebuah persamaan linear.

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell A minus B end cell equals cell 7.500 end cell row A equals cell 7.500 plus B end cell end table

Uang Budi setelah ditambah 10% uang Ani akan menjadi 80% uang Ani semula, maka persamaannya menjadi seperti berikut

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell B plus 10 percent sign A end cell equals cell 80 percent sign A end cell row B equals cell left parenthesis 80 percent sign minus 10 percent sign right parenthesis A end cell row B equals cell 70 percent sign A end cell row B equals cell 70 over 100 left parenthesis 7.500 plus B right parenthesis end cell row B equals cell 5.250 plus 70 over 100 B end cell row cell B minus 70 over 100 B end cell equals cell 5.250 end cell row cell 30 over 100 B end cell equals cell 5.250 end cell row B equals cell 5.250 cross times 100 over 30 end cell row B equals cell 175 cross times 100 end cell row B equals cell 17.500 end cell end table

Setelah itu, subtitusikan nilai B untuk uang Budi ke persamaan awal untuk mencari uang Ani,

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row straight A equals cell 7.500 plus straight B end cell row straight A equals cell 7.500 plus 17.500 end cell row straight A equals cell 25.000 end cell end table

Jumlahkan uang keduanya :

table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row blank blank cell A plus B end cell row blank equals cell 25.000 plus 17.500 end cell row blank equals cell 42.500 end cell end table

Jadi, jumlah uang keduanya adalah Rp42.500,00.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vinav098 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 19 Dec 22