11. Tugas utama organisasi publik adalah ;a. Merumuskan kebijakan publik.b. Menjembatani kepentingan publik

Berikut ini adalah pertanyaan dari abrarnasyir6 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

11. Tugas utama organisasi publik adalah ;a. Merumuskan kebijakan publik.

b. Menjembatani kepentingan publik dan kepentingan masyarakat.

c. Merumuskan, melaksanakan dan menilai kebijakan publik.

d. Memberikan pelayanan yang sebaik baiknya kepada masyarakat (publik).


12. Organisasi publik selain mempunyai peran instrumental tetapi juga peran politik, Peran politik adalah peran untuk;

a. Menyelenggarakan tugas-tugas pemerintahan.

b. Melaksanakan dan menilai kebijakan publik.

c. Menilai kebijakan publik.

d. Merumuskan kebijakan publik.


13. Secara sederhana “ Kepentingan Publik “ dapat diartikan sebagai ;

a. Apa apa yang diinginkan oleh anggota masyarakat.

b. Persepsi publik tentang kebutuhannya.

c. Tuntutan publik kepada pemerintah.

d. Segala sesuatu yang dianggap oleh publik sebagai kepentingannya.


14. Proses kebijakan dapat diartikan sebagai ;

a. Proses pembuatan kebijakan yang dilakukan oleh pembuat kebijakan.

b. Serangkaian kegiatan pembuatan keputusan pemerintah yang fundamental.

c. Proses penetapan program untuk menanggulangi suatu masalah yang dilakukan seorang manajer.

d. Serangkaian kegiatan yang susul menyusul , mulai dari penetapan masalah, penyusunan agenda kebijakan, perumusan usulan kebijakan pengesahan kebijakan, pelaksanaan kebijakan dan evaluasi kebijakan.


15. Setiap perumus kebijakan harus dapat merumuskan masalah kebijakan secara benar , karena

a. Masalah masalah kebijakan itu bukanlah merupakan suatu yang “given”

b. Perumusan masalah kebijakan adalah merupakan proses awal yang harus dilakukan oleh setiap perumus kebijakan.

c. Keberhasilan merumuskan masalah kebijakan akan menjadi pengantar bagi perolehan dampak positif dari kebijakan tersebut.

d. Keberhasilan merumuskan masalah kebijakan akan menjadi kunci bagi keberhasilan proses kebijakan berikutnya.


16. Problema umum yang ……………………. dapat masuk kedalam agenda pemerintah ;

a. Telah berubah menjadi isu politik.

b. Telah dipersepsi oleh anggota masyarakat tertentu.

c. Telah disiarkan secara luas oleh media massa.

d. Telah memperoleh perhatian yang serius dari pembuat kebijakan publik.


17. Cobb dan Elder membedakan pergertian agenda sistemik dan agenda pemerintah. Karakteristik agenda pemerintah adalah khas dan ……..

a. Menunjukan keseriusan pemerintah untuk mengatasinya

b. Bersifat apstrak.

c. Membutuhkan pertimbangan pertimbangan yang aktif dan serius dari pemerintah.

d. Lebih konkrit dan mengarah pada pemecahan masalah.


18. Pembuat kebijakan lebih menaruh perhatian pada masalah masalah lama dari pada masalah masalah baru, karena …

a. Lebih mudah penanganannya.

b. Karakteristiknya jelas dan mengarah pada pemecahannya.

c. Secara regular selalu muncul dalam agenda pemerintahannya.

d. Masalah tersebut sudah cukup banyak dikenali dan alternatif alternatif kebijakanpun sudah banyak terpolakan.


19. Banyak problema umum sebelum dapat masuk ke agenda pemerintah telah mati ditengah jalan. Hal ini antara lain disebabkan karena ….

a. Problema umum tersebut tidak dapat berubah menjadi problema kebijakan.

b. Pembuat kebijakan kurang peka dalam menangkap arti/ makna problema umum.

c. Terdapat konplik persepsi antara pembuat kebijakan tentang nilai problema umum tersebut.

d. Problema tersebut tidak mampu bersaing dengan problema umum yang lain dalam merebut perhatian yang aktif dan serius dari pembuat kebijakan.






Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Penjelasan:

Berikut ini adalah jawaban dari pertanyaan yang Anda ajukan:

Tugas utama organisasi publik adalah: c. Merumuskan, melaksanakan dan menilai kebijakan publik.

Organisasi publik selain mempunyai peran instrumental tetapi juga peran politik, Peran politik adalah peran untuk: a. Menyelenggarakan tugas-tugas pemerintahan.

Secara sederhana "Kepentingan Publik" dapat diartikan sebagai: d. Segala sesuatu yang dianggap oleh publik sebagai kepentingannya.

Proses kebijakan dapat diartikan sebagai: d. Serangkaian kegiatan yang susul menyusul, mulai dari penetapan masalah, penyusunan agenda kebijakan, perumusan usulan kebijakan pengesahan kebijakan, pelaksanaan kebijakan dan evaluasi kebijakan.

Setiap perumus kebijakan harus dapat merumuskan masalah kebijakan secara benar, karena: d. Keberhasilan merumuskan masalah kebijakan akan menjadi kunci bagi keberhasilan proses kebijakan berikutnya.

Problema umum yang ……………………. dapat masuk kedalam agenda pemerintah: d. Telah memperoleh perhatian yang serius dari pembuat kebijakan publik.

Cobb dan Elder membedakan pergertian agenda sistemik dan agenda pemerintah. Karakteristik agenda pemerintah adalah khas dan ……..: d. Lebih konkrit dan mengarah pada pemecahan masalah.

Kebijakan publik merupakan …………………. yang mengikat bagi seluruh anggota masyarakat.

a. Suatu peraturan yang

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ahmadnasik2018 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 15 Mar 23