Buatlah skema untuk menjelaskan tiga fase kemerdekaan (Demokrasi Terpimpin, Orde

Berikut ini adalah pertanyaan dari multikaa49 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Buatlah skema untuk menjelaskan tiga fase kemerdekaan (Demokrasi Terpimpin, Orde Baru dan Reformasi/Kebangkitan nasional.... Dinalsragi poda Zaman Kolonial dan lenang?​
Buatlah skema untuk menjelaskan tiga fase kemerdekaan (Demokrasi Terpimpin, Orde Baru dan Reformasi/Kebangkitan nasional.... Dinalsragi poda Zaman Kolonial dan lenang?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Demokrasi adalah suatu pemerintahan yang berasal dari rakyat, oleh rakyat, dan untuk rakyat. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa skematiga fase kemerdekaan(Demokrasi Terpimpin, Orde Baru dan Reformasi/Kebangkitan nasional) antara lain sebagai berikut:

  • Demokrasi terpimpin → 1959-1965 → berpusat pada presiden Ir.Soekarno.
  • Orde baru → 1966-1998 → pemerintahan presiden Soeharto.
  • Reformasi/kebangkitan nasional → 1998-sekarang → pemerintahan pasca presiden Soeharto.

Pembahasan:

Negara Indonesia merupakan salah satu negara demokrasi. Hal ini dapat kita lihat dari adanya pemilu yang ada di Indonesia. Demokrasi adalah suatu pemerintahan yang berasal dari rakyat, oleh rakyat, dan untuk rakyat. Berdasarkan soal, dapat disimpulkan bahwa skematiga fase kemerdekaan(Demokrasi Terpimpin, Orde Baru dan Reformasi/Kebangkitan nasional) antara lain sebagai berikut:

  • Demokrasi terpimpin → 1959-1965 → berpusat pada presiden Ir.Soekarno.
  • Orde baru → 1966-1998 → pemerintahan presiden Soeharto.
  • Reformasi/kebangkitan nasional → 1998-sekarang → pemerintahan pasca presiden Soeharto.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang pengertian demokrasi yomemimo.com/tugas/3067531

#BelajarBersamaBrainly

#SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ariefikhwanw dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 27 Mar 23