1. Produk simpanan di bank yang penyetorannya maupun penarikannya hanya

Berikut ini adalah pertanyaan dari 10951 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Produk simpanan di bank yang penyetorannya maupun penarikannya hanya bisa dilakukan pada waktu tertentu saja disebut....A. giro
B. tabungan
C. deposito
D. kliring
E. valuta asing

2. Pemberian Kredit Pemilikan Rumah (KPR) oleh bank umum kepada Bapak Baharudin merupakan fungsi bank sebagai ….
A. penghimpunan dana dari masyarakat
B. penyalur dana ke masyarakat
C. penjamin perusahaan property
D. kreditor
E. debitor

3. LPS menjamin simpanan nasabah dengan nominal maksimal sebesar....
A. 1 Miliyar
B. 2 Miliyar
C. 2,5 Miliyar
D. 3 Miliyar
E. 3,5 Miliyar

bisa tolong dibantu

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

C. deposito

B. penyalur dana ke masyarakat

C. 2,5 Miliyar

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh akwardaff dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 21 Aug 23