Berikut ini adalah pertanyaan dari danizulan pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Aspek pengetahuan pembelian yang perlu Anda komunikasikan kepada konsumen agar konsumen menjadi tertarik membeli adalah:
- Apsek pengetahuan tentang produk seperti informasi tentang kualitas produk secara objektif dan subjektif dan informasi tentang kuantitas produk yang akan dijual.
- Pengetahuan pembelian dan teknologi yang digunakan seperti informasi tentang lokasi penjualan, cara pembelian dan teknologi yang dapat digunakan pada saat pembelian.
Pembahasan
Kegiatan ekonomi manusia yang dilakukan untuk memenuhi kebutuhan hidup di bumi dibedakan menjadi 3 kegiatan pokok yaitu:
- Kegiatan ekonomi berupa kegiatan PRODUKSI yaitu jenis kegiatan ekonomi yang pada pokoknya menghasilkan atau menambah nilai dari produk ekonomi (barang atau jasa).
- Kegiatan ekonomi berupa kegiatan DISTRIBUSI yaitu jenis kegiatan ekonomi yang menyalurkan produk dari tangan produsen hingga sampai ke tangan konsumen.
- Kegiatan ekonomi berupa kegiatan KONSUMSI yaitu jenis kegiatan ekonomi yang pada pokoknya adalah menghabiskan atau mengurangi nilai dari produk ekonomi (barang atau jasa).
Pelajari lebih lanjut
- Materi tentang pengetahuan komsumen yomemimo.com/tugas/22180512
- Materi tentang perilaku konsumen yomemimo.com/tugas/17575741
- Materi tentang teori perilaku konsumen yomemimo.com/tugas/1868922
Detil Jawaban
Kelas : XI (SMA)
Mapel : Ekonomi
Bab : Konsep Manajemen
Kode : 10.12.6
#AyoBelajar #SPJ2
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Muspitaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 17 Jan 23