Apa yang bisa menjadi satu satunya faktor bisnis kita kurang

Berikut ini adalah pertanyaan dari yulitaselviyulitasel pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa yang bisa menjadi satu satunya faktor bisnis kita kurang berkembang dalam skala besar

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Tidak Memperhatikan Data

Bisnis baru seringkali mengabaikan data-data penting karena mereka merasa tidak membutuhkannya. Ini biasanya disebabkan mereka tidak mendapatkan banyak konsumen saat pertama kali memulai bisnis.

2. Tidak Membangun Hubungan Bisnis

Sebagai seorang pengusaha, Anda mungkin memiliki mentalitas “mandiri” dan berpikiran bahwa keberhasilan atau kegagalan dalam bisnis ditentukan oleh kerja keras Anda sendiri. Meskipun sikap ini mungkin telah membantu Anda mencapai kondisi bisnis seperti sekarang, Anda masih perlu membangun hubungan bisnis dengan pihak lain.

3. Tidak Mampu Membuat Keputusan Besar

Kita semua mungkin pernah menunda-nunda ketika akan mengambil suatu keputusan bisnis, baik itu karena ragu-ragu atau karena alasan lainnya. Namun, menunda mengambil keputusan bisnis pada akhirnya akan menentukan masa depan perusahaan Anda.

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh zhen16 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 26 Jun 21