Berikut ini adalah pertanyaan dari mustikatiara361 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
a. Sistem ekonomi apa yang dianut pemerintah Indonesia. (berikan alasannya)
b. Mengapa pemerintah perlu menetapkan kebijakan harga atap.
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
1. Karena Sistem perekonomian yang diterapkan oleh Indonesia adalah sistem perekonomian pancasila. Maka, secara normatif pancasila dan UUD 1945 adalah landasaan idiil sistem perekonomian di Indonesia.
2. Tujuan penetapan kebijakan harga atap adalah untuk melindungi konsumen dari kenaikan harga yang berdampak pada penurunan daya beli. Secara umum, kebijakan harga atap akan memberikan disinsentif bagi produsen sehingga berpotensi menimbulkan kelangkaan produk di pasar, dengan asumsi tidak ada impor.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nababanjelita110507 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 07 Jul 21