Salah satu maksimalisasi keuntungan produsen/pengusaha kerajinan dan produksi grafika adalah

Berikut ini adalah pertanyaan dari rosmaya8124 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Salah satu maksimalisasi keuntungan produsen/pengusaha kerajinan dan produksi grafika adalah dengan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ada beberapa cara yang bisa digunakan oleh seorang produsen untuk meningkatkan keuntungannya. Bagi produsen ataupengusaha kerajinandan produksi grafika, salah satu carayang bisa digunakan untukmemaksimalisasi keuntunganadalahmengecilkan biaya produksi.

Pembahasan

Soal di atas sepertinya tidak lengkap karena seharusnya disertai juga dengan pilihan jawabannya. Berikut adalah soal yang lengkap:

Ada beberapa cara yang bisa digunakan oleh seorang produsen untuk meningkatkan keuntungannya. Bagi produsen atau penguasah kerajinan dan produksi grafika, salah satu cara yang bisa digunakan untuk memaksimalisasi keuntungan adalah

A. Mengecilkan biaya produksi

B. Menggunakan tenaga kerja yang murah

C. Menggunakan bahan baku kualitas rendah

D. Meningkatkan biaya produksi

Maka dari itu, jawaban yang paling tepat adalah pilihan (A). Pilihan (A) tepat karena dengan menekan biaya produksi hingga serendah mungkin tanpa mengganggu kualitas dari hasil produksi, produsen bisa menjual barang tersebut dengan harga yang sama. Dengan menurunnya biaya produksi, keuntungan yang didapatkan pada setiap penjualan juga akan meningkat.

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang langkah penyusunan usaha kerajinan yomemimo.com/tugas/16019579

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sebastiandennis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 01 Sep 22