jelaskan faktor faktor menghambat pertumbuhan ekonomi di negara berkembang​

Berikut ini adalah pertanyaan dari fauzituucik pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jelaskan faktor faktor menghambat pertumbuhan ekonomi di negara berkembang​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. SDM (Sumber daya manusia)

2. SDA (sumber daya alam)

3. IPTEK

4. budaya

5. sumber daya modal

Penjelasan:

Pertumbuhan penduduk dapat terhambat dengan beberapa faktor berikut

1. SDM

Jika sumber daya manusia yang dimiliki sebuah negara tidak kompeten dengan bidangnya maka akan terhambat pertumbuhan ekonominya

2. SDA

Dalam negara berkembang jika sumber daya alam Tidak memenuhi kecukupan sebuah negara maka akan memperhambat pertumbuhan ekonomi megara

3. IPTEK

Jika dalam negara tidak memilili teknologi dam pengetahuam bersadarkan atau mengikuti jaman yang moderen maka sebuah negara itu akan tertinggal dari negara lainya

4. Budaya

Suatu budaya tertentu akan menghambat pertmbuhan ekonomi jika tidak sesuai.ketetapan ekonomi negara

5. Sumber daya modal

Jika sebuah negara terbatas akan modal yang dimi liki maka akan tentu saja negara tersebut akan terhambat dalam pertumbuhan ekonomi

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh putriyunita679 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 02 Jul 21