Berikut ini adalah pertanyaan dari wildanovianti6 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pengertian ekonomi makro dan contoh bidang yang dibahas
Ekonomi makro atau yang disebut juga makroekonomi merupakan sebuah bidang studi yang dimana memepelajari tentang perekonomian yang dimana dilakukan dan ditelaah secara keseluruhan. Kemudian, dari makroekonomi tersebut juga kemudian melakukan penejlasan terharap berabgaimacam perubahan terhadap ekonomi yang dimana kemudian memberikan pengaruh kepada masyarakt itu sendiri, kepada para pengusaha dan perusahaan, da juga pasar. Kemudian, dengan menggunakan ekonomi makro kemudian hal tersebut dapat melakukan kegiatan analaisis yang dimana merupakan sebuah cara terbaik guna untuk menentukan dan juga mempengruhi berbagamacam dari target terhadap kebijakan yang dimana memiliki pengaruh seperti adanya pertumbuhan ekonomi, menjaga stabilitas harga, tenaga kerja, dan juga pencapaian terhadap menjaga keseimbangan neraca yang dimana berkelanjutan.
Dengan adanya ilmu ekonomi makro tersebut adalah sebuah bidang dari ilmu yang terbilang sangatlah luas, yang dimana kemudian terdapat pula dua jenis area penelitian yang dimana menjadi sebuah ciri khusus pada bidang ilmu pendidikan tersebut: Sebagai sebuah bidang ilmu yang dimana untuuk melakukan pembelajaran terhadap sebab dan akibat pada sebuah fluktuasi dari penerimaan sebuah negara dalam jangka pendek atau disebut dengan siklus binsis dan juga sebagai sebuah kegiatan yang dimana kemudian akan mempelajari faktor maupun penyebab dari adanya pertumbuhan ekonomi jangka panjang yang terjadi pada sebuah negara yang dimana menjadi peningkatan terhadap pendapatan nasional itu sendiri.
Contoh bidang pembahasan:
- Pengangguran, inflasi, kebijakan pemerintah, sumber daya alam, sumber daya manusia, pertumbuhan ekonomi, neraca
Pelajari lainnya:
- Inti masalah ekonomi yomemimo.com/tugas/957367
- Perbedaan biaya oportunitas dengan biaya sehari-hari yomemimo.com/tugas/627945
- Indikator keberhasilan dalam pembangunan ekonomiyomemimo.com/tugas/582555
Kelas : 10
Mapel : Ekonomi
Kategori : Bab 1 - Ilmu Ekonomi dan Permasalahannya
Kata Kunci : Ekonomi, Makro, Ilmu
Kode : 10.12.1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dannyrizkypp5cqqg dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 10 Nov 15