Berikut ini adalah pertanyaan dari Nkac9813 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Sumber pendapatan yang dimiliki oleh rumah tangga konsumen berasal dari imbalan atau balas jasa yang diberikan oleh rumah tangga produsen. Imbalan yang didapatkan oleh rumah tangga konsumendengan memberikanfaktor produksikepada rumah tanggaprodusenberupakewirausahaan adalah laba.
Pembahasan
Rumah tangga konsumen adalah salah satu pelaku ekonomi yang ada di suatu negara dan memiliki peran utama untuk menggunakan barang dan jasa yang sudah diciptakan oleh rumah tangga konsumen. Untuk bisa membeli dan menggunakan barang atau jasa, rumah tangga konsumen memerlukan uang. Uang yang dimiliki oleh rumah tangga konsumen ini didapatkan dari imbalan atau balas jasa dari digunakannya faktor produksi yang ia miliki oleh rumah tangga produsen. Salah satu jenis dari faktor produksi yang dimiliki oleh rumah tangga konsumen adalah kewirausahaan, yaitu kemampuan untuk mengelola dan juga menjalankan perusahaan. Digunakannya kewirausahaan ini akan membuat rumah tangga konsumen mendapatkan imbalan berupa labaatauprofit dari rumah tangga produsen.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang peran masyarakat luar negeri yomemimo.com/tugas/21344119
#BelajarBersamaBrainly #SPJ4
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sebastiandennis dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 01 Sep 22