Pemerintah melaksanakan peningkatan penanaman modal melalui penyiapan kawasan ekonomi khusus(KEK)

Berikut ini adalah pertanyaan dari intannurjannah2511 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Pemerintah melaksanakan peningkatan penanaman modal melalui penyiapan kawasan ekonomi khusus(KEK) yang memiliki keunggulan ekonomi dan geostrategis. Tujuan pemerintah mengembangkan KEK adalah *

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Tujuan utama pengembangan KEK adalah untuk menciptakan pertumbuhan ekonomi, pemertaan pembangunan, dan peningkatan daya saing bangsa. Hingga saat ini, pemerintah telah menetapkan 15 Kawasan Ekonomi Khusus (KEK), terdiri dari 9 (sembilan) KEK Industri dan 6 (enam) KEK Pariwisata.

maaf kalo salah, jangan lupa follow aku:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aikaaaaaaaaaaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 01 Jun 21