1. Mengacu pada ketentuan Anggaran Dasar dan keputusan rapat anggota,

Berikut ini adalah pertanyaan dari evieppy25678 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Mengacu pada ketentuan Anggaran Dasar dan keputusan rapat anggota, Sisa Hasil Usaha disisihkan terlebih dahulu untuk....A. Dana cadangan
B. Dana pengurus
C. Dana sosial
D. Jasa modal
E. Jasa anggota

2. Berikut adalah tugas dan wewenang pengurus koperasi :
1) Mengelola koperasi
2) Mewakili koperasi di pengadilan
3) Menyelenggarakan rapat anggota
4) Memutuskan menerima atau menolak anggota
5) Melakukan tindakan untuk kemanfaatan koperasi
Yang merupakan wewenang pengurus koperasi adalah ... .
A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 2), dan 4)
C. 2), 3), dan 4)
D. 2), 4), dan 5)
E. 3), 4), dan 5)

3. Kesatuan dan persatuan yang kokoh dalam lambang koperasi digambanrkan dengan ....
A. Padi dan kapas
B. Pohon beringin
C. Timbangan
D. Bintang dan perisai
E. Rantai

4. Koperasi yang menyelenggarakan kegiatan usaha di bidang penyediaan barang kebutuhan anggota dan non anggota, adalah koperasi ... .
A. jasa
B. produksi
C. simpan pinjam
D. komsumsi
E. serba usaha

5. Simpanan yang wajib dibayar ketika seseorang jadi anggota. Simpanan ini tidak dapat diambil selama jadi anggota dan jumlahnya sama untuk
setiap anggota, ini merupakan ... .
A. simpanan wajib
B. simpanan sukarela
C. hibah
D. dana cadangan
E. simpananpokok

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1 E jasa modal

2 D 2),4),dan 5)

3 A padi dan kapas

4 B produksi

5 A simpanan wajib

Penjelasan:

maaf kalo salah ny

folow ny

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh inesya56 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 11 Jul 21